Pariwara

DPRD Kaltim Terima Penghargaan 

DPRD Kaltim Terima Penghargaan dari KI Award



DPRD Kaltim Terima Penghargaan dari Komisi Informasi
DPRD Kaltim Terima Penghargaan dari Komisi Informasi

SELASAR.CO, Samarinda – DPRD kaltim pada tahun ini menerima salah satu penghargaan dari KI (Komisi Informasi) Kaltim Award. Penerimaan penghargaan ini pun selaras dengan komitmen Sekretariat DPRD Kaltim, untuk terus berinovasi, khususnya masalah informasi dan teknologi.


DPRD Kaltim termasuk dari 41 badan publik yang terdiri dari 14 kategori, mulai dari Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemprov Kaltim, 10 Kabupaten dan Kota se-Kaltim, instansi vertikal, BUMD/BUMN hingga kantor DPRD se-Kaltim.


“Pastinya kita akan terus berinovasi. Selama ini sudah berjalan, tapi kita akan terus tingkatkan kreativitas, terkait informasi publik,” terang Sekwan DPRD Kaltim, HM Ramadan usai menerima penghargaan.


Baginya ini merupakan kemajuan, karena tahun lalu instansinya tersebut belum mampu mendapatkannya. (adv)

 

 

Penulis: Redaksi Selasar
Editor: Awan

Berita Lainnya