VIDEO : DPPKB Samarinda Canangkan Pelayanan KB Gratis

Memperingati Hari Perempuan sedunia yang jatuh pada Rabu (8/3) lalu, Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Samarinda melakukan pelayanan KB gratis pada seluruh Fasilitas Kesehatan (Kaskes) di 10 Kecamatan Kota Tepian.

***

Dapatkan informasi menarik dan terkini, ikuti fanspage Selasar Media
Kunjungi juga https://selasar.co/

Video Lainnya

Polisi Konoha Diduga Pungli...
Polisi Konoha Diduga Pungli...