VIDEO : Masyarakat Diimbau Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Potensi Kebakaran

Meningkatnya aktivitas penggunaan kompor di bulan suci ramadhan menjelang sahur, menjadi atensi bagi Disdamkarmatan Kukar. Lewat apel ini, seluruh relawan pemadam kebakaran yang ada di Kukar, diharapkan dapat meningkatkan kesiapsiagaanya untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.

Video Lainnya

Polisi Konoha Diduga Pungli...
Polisi Konoha Diduga Pungli...