Taman Buah Taman Tepian Samarinda Taman Samarinda 

VIDEO : Revitalisasi 3 Taman di Dekat Jembatan Mahakam IV Telan Anggaran Rp16,5 M

Pemkot Samarinda saat ini tengah gencar-gencarnya melakukan revitalisasi pada taman di Jalan Slamet Riyadi, tepatnya di sekitar jalan pendekat menuju Jembatan Mahakam IV. Usai selesainya pengerjaan segmen satu Taman Bebaya, atau yang lebih dikenal masyarakat sebagai Taman Buah Tepian, saat ini Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Samarinda juga tengah merevitalisasi kawasan eks taman PLN dan pembangunan satu taman mini lainnya.

Video Lainnya

Polisi Konoha Diduga Pungli...
Polisi Konoha Diduga Pungli...